by kesma undip | Sep 16, 2025 | Beasiswa
Berdasarkan surat dari Sekretaris Daerah Kota Bekasi nomor 400.3.1/3828-SETDA.Kesra tanggal 20 Agustus 2025 Pemerintah Kota Bekasi membuka peluang beasiswa bagi mahasiswa tidak mampu yang berasal dari Kota Bekasi dengan syarat sebagai berikut: SKEMA PRESTASI AKADEMIK...
by kesma undip | Sep 2, 2025 | Beasiswa
Arroyyan-HYR Indonesia sedang membuka pendaftaran Arroyyan-HYR Leader Scholarship Tahun Akademik 2025- 2026 (Program Beasiswa Aktivis Berprestasi). Persyaratan: Mahasiswa aktif jenjang S1 semua program studi di Perguruan Tinggi Negeri. Minimal semester III. IPK...
by kesma undip | Agu 28, 2025 | Beasiswa
Menindaklanjuti surat dari Vice President PT. Bank Central Asia Tbk Nomor 218/CSR/2025 tanggal 31 Juli 2025 perihal Pendaftaran Beasiswa Bakti BCA Tahun 2026, bersama ini kami sampaikan bahwa PT. Bank Central Asia Tbk memberikan kesempatan kepada mahasiswa Universitas...
by kesma undip | Agu 26, 2025 | Beasiswa
Berdasarkan berita acara tanggal 22 Agustus 2025 perihal Seleksi Administrasi Mahasiswa Penerima Beasiswa Cendekia Baznas (BCB) Tahun 2025 untuk Mahasiswa Universitas Diponegoro Semarang, bersama ini kami sampaikan hasil seleksi administrasi Beasiswa Cendekia Baznas...
by kesma undip | Agu 26, 2025 | Beasiswa
Bersama ini kami beritahukan bahwa Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) Tahun Akademik 2025/2026 menawarkan Beasiswa Utama LPS 2025 Angkatan 3 kepada mahasiswa di lingkungan Universitas Diponegoro. Adapun persyaratan dan kelengkapan berkas untuk mendapatkan beasiswa...